Pencarian Korban Gempa Cianjur Diperpanjang, Pakar: Harus Tahu Tipe Longsor Agar Lebih Mudah

2022-11-28 63

KOMPAS.TV - Basarnas perkirakan perpanjangan tanggap darurat selama 7 hari kedepan.

Perpanjangan ini diharapkan bisa menemukan 11 korban yang sampai saat ini belum ditemukan.

Pada hari Minggu (27/11) pencarian korban Gempa Cianjur petugas menemukan kembali tiga jenazah sehingga korban meninggal dunia menjadi 321 orang.

Untuk membahas mitigasi bencana selengkapnya akan dibahas dengan Pakar Kebencanaan Universitas Gadjah Mada Prof Suratman.

Baca Juga Gempa Susulan dan Hujan Masih Jadi Penghambat, Tim SAR Perpanjang Masa Pencarian di Cijedil di https://www.kompas.tv/article/352895/gempa-susulan-dan-hujan-masih-jadi-penghambat-tim-sar-perpanjang-masa-pencarian-di-cijedil



----

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/352901/pencarian-korban-gempa-cianjur-diperpanjang-pakar-harus-tahu-tipe-longsor-agar-lebih-mudah