Tahun Ajaran Baru, Penjualan Seragam Sekolah Meningkat Pesat

2022-11-24 393

TEMPO.CO - Tahun ajaran baru kali ini yang bertepatan dengan melandainya kasus Covid-19, membuat penjualan seragam sekolah di Pasar Kosambi, Kota Bandung, meningkat pesat. Pemerintah setempat pun telah menganggarkan bantuan untuk siswa rawan melanjutkan pendidikan (RMP).
Video: Antara (Mardiansyah Al Afghani/Arbyan Indwito/Nusantara Mulkan)


Subscribe: https://www.youtube.com/c/tempovideochannel

Official Website: https://www.tempo.co
Official Video Channel on Website: https://video.tempo.co
Facebook: https://www.facebook.com/TempoMedia
Instagram:https://www.instagram.com/tempodotco/
Twitter: https://twitter.com/tempodotco