Gejala Ringan Omicron Flu dan Batuk, Bisa Dilawan Pakai Obat Warung?

2022-11-22 36

Sekalipun ringan, umumnya gejala Covid-19 varian Omicron tetap tak mudah dihilangkan dengan obat bebas atau populer disebut obat warung.