Presiden Haiti Tewas Ditembak di Rumah Pribadinya

2022-11-22 179

Presiden Haiti Jovenal Moise ditembak mati oleh penyerang tak dikenal di kediaman pribadinya tadi malam dalam sebuah "aksi tidak manusiawi dan barbar", kata Perdana Menteri Sementara Claude Joseph pada Rabu.