Bupati Bogor Mencatat 3 Jembatan Hancur akibat Banjir Bandang Gunung Mas
2022-11-21
4,249
Bupati Bogor, Ade Yasin mencatat sebanyak tiga jembatan hancur akibat banjir bandang di Komplek Gunung Mas, Kawasan Puncak, Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat yang terjadi pada Selasa, 19 Januari 2021.