Satgas Penanganan Covid-19 mengumumkan pada Kamis, 8 April 2021, bahwa peniadaan mudik berlaku pada 6-17 Mei 2021.