Uji Coba Pembukaan Perdana, Pengunjung TMII Membeludak

2022-11-20 28

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) kembali dibuka meski masih menerima pengunjung dengan terbatas.

Meski begitu, antrean panjang membeludak baik roda dua dan roda empat pada Minggu, 20 November 2022.

Untuk tiket masuk TMII dihargai Rp25 ribu dan hanya bisa didapatkan secara online.