Beginilah Antusiasme Warga Solo Saat Jokowi Bagi-Bagi Kaos: Senang Bisa Bertemu Pak Jokowi!

2022-11-20 323

SOLO, KOMPAS.TV - Ratusan warga berebut mendekat Presiden Joko Widodo saat membagikan kaos.

Peristiwa yang terjadi di Solo, Jawa Tengah ini terjadi usai Presiden mengunjungi Masjid Raya Sheikh Zayed.

Selain berebut kaos, ratusan warga ini juga meminta Presiden untuk foto bersama.

Sejumlah warga mengaku senang bisa bertemu dan berfoto bersama Presiden.

Selain mengunjungi Masjid Raya, kegiatan ini juga mengisi waktu libur Presiden beserta keluarga besarnya.

Baca Juga Menilik Cerita William Wongso Merancang Jamuan di KTT G20 yang Bertema 'Diversity in One' di https://www.kompas.tv/article/350387/menilik-cerita-william-wongso-merancang-jamuan-di-ktt-g20-yang-bertema-diversity-in-one




Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/350392/beginilah-antusiasme-warga-solo-saat-jokowi-bagi-bagi-kaos-senang-bisa-bertemu-pak-jokowi