Benarkah Ini Video Pendemo UU Cipta Kerja yang Tendang Peluru Gas Air Mata?

2022-11-18 4,754

TEMPO.CO - Beredar video di sosial media yang memperlihatkan seorang pria yang menendang peluru gas air mata. Video ini beredar di tengah munculnya berbagai demonstrasi yang menolak Undang-Undang atau UU Cipta Kerja sejak 6 Oktober 2020. Video yang diambil pada malam hari itu sendiri diklaim direkam di Bandung. Salah satu akun Facebook yang membagikan kabar tersebut adalah Icha Althofunnisa, yakni pada 7 Oktober 2020, dengan narasi sebagai berikut.

Namun , Apa benar video tersebut adalah video pendemo UU Cipta Kerja di Bandung yang menendang peluru gas air mata? Mari kita cek faktanya!

Subscribe: https://www.youtube.com/c/tempovideochannel

Official Website: https://www.tempo.co
Official Video Channel on Website: https://video.tempo.co
Facebook: https://www.facebook.com/TempoMedia
Instagram:https://www.instagram.com/tempodotco/
Twitter: https://twitter.com/tempodotco