Banjir Konawe Meluas, Rendam 16 Kecamatan, 49 Desa

2022-11-18 0

Banjir yang melanda Kabupaten Konawe, sejak sepekan terakhir meluas hingga merendam 49 desa pada 16 kecamatan.