Menteri Koordinator bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD menyebut pemerintah tengah menyiapkan Peraturan Pemerintah (PP) yang akan mengatur karantina wilayah.