Penunjukan Nadiem Makarim sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) menjadi salah satu kejutan di Kabinet Indonesia Maju.