1,6 Ton Ganja Kering Dimusnahkan di Pabrik Baja

2022-11-18 0

Sebanyak 1,6 ton ganja kering asal Sumatera yang siap diedarkan ke Pulau Jawa, Sabtu siang dimusnahkan petugas jajaran Kepolisian Daerah Banten di pabrik peleburan Baja, Kibin, Kabupaten Serang.