Warga Emosi saat Menggerebek Pabrik Pengolahan Air Bersih
2022-11-18
399
Belasan warga Kelurahan Kenari, Kecamatan Kasemen, Kota Serang, menggerebek sebuah perusahaan pengolahan air bersih milik PT Saubahtera Samudera yang ada di Kelurahan Kenari, Kasemen, Kota Serang.