Ahok: Usai Dibongkar, Ditemukan Benteng di Luar Batang

2022-11-18 0

Mendengar kabar bahwa dirinya akan digugat oleh warga Luar Batang, Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengaku siap menghadapi gugatan tersebut.