Hasil operasi Penyakit Masyarakat atau Pekat yang digelar Polrestabes Semarang dalam sepekan ini menyita ratusan botol minuman keras.