Dua pasangan calon di Pilkada Banten mengikuti deklarasi anti politik uang, jelang pencoblosan rawan terjadinya praktek politik uang di tengah masyarakat.