33 Tahun Wanita Ini Tekuni Kain dan Songket, Ini 16 Karya Terbaiknya

2022-11-17 8

Anna Mariana, yang telah 33 tahun menekuni seni tenun dan songket, mempergelarkan 16 karya terbaiknya.