Empat wisatawan yang berlibur di Pantai Glagah tenggelam ketika tengah mandi di muara Sungai Serang, Temon, Kulonprogo, Yogyakarta, kemarin.