Modus kejahatan yang dilakukan pelaku dengan cara menganjal lubang ATM, sehingga kartu yang digunakan korban macet, tidak dapat bertransaksi.