Terekam CCTV, 4 Kawanan Perampok Bersenjata Golok Rampok Minimarket
2022-11-17
1
Sebuah minimarket di Jalan Abdul Fatah Hasan, Ciceri, Kecamatan Serang, Kota Serang Banten Senin dini hari, 24 Juli 2017 menjadi sasaran aksi perampokan oleh empat kawanan perampok bersenjata tajam.