Polisi Gelar Pra-rekonstruksi Pembunuhan Arsitek di Depok
2022-11-17
3
Polisi melaksanakan prarekonstruksi untuk mengumpulkan bukti-bukti untuk melengkapi berkas perkara dalam kasus pembunuhan di Perumahan Poin Mas. Prarekonstruksi ini dilaksan akan sebanyak 57 adegan.