CPNS 2018, Kemenkeu Prioritaskan Lulusan Kampus Ini

2022-11-17 15,391

Kementerian Keuangan ajukan 5.570 formasi untuk penerimaan CPNS 2018 kepada KemenPAN-RB. 5.000 orang diprioritaskan untuk lulusan STAN.