Badan Penerbangan AS (FAA), Selasa, 12 Maret 2019, memastikan belum akan menskors jenis pesawat Boeing 737 MAX buatan Boeing Co.