MARUF AMIN BUKA-BUKAAN SOAL ALSANNYA JADI WAPRES SAYA DISURUH BELOK SAMA PAK JOKOWI

2022-09-27 23

MARUF AMIN BUKA-BUKAAN SOAL
ALSANNYA JADI WAPRES: SAYA DISURUH
BELOK SAMA PAK JOKOWI

Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin mengungkapkan awalnya ia hanya ingin menjadi ulama, namun akhirnya berbelok menjadi pejabat tinggi negara.

Dilansir dari Kompas, Ma’ruf menjelaskan bahwa dia mengikuti jejak Kiai Haji Sahal Mahfudh, yang merupakan Rais Aam Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) sekaligus Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI).

Hal ini disampaikannya saat peresmian Masjid Raya Baiturrahman dan Gedung MUI Jawa Tengah Sahal Mahfudh, Jumat (23/9/2022).