D'Masiv Tak Dikenali Warga Amerika Serikat, Sempat Dikira Home Band Saat Manggung
Para personel D'Masiv benar-benar mendapat pengalaman baru saat manggung di Amerika Serikat. Hal itu disampaikan sang vokalis Rian saat ditemui dalam sesi jumpa pers jelang festival musik Pestapora di kawasan Cilandak, Jakarta, Rabu (21/9/2022).
"Kemarin kami manggung di Amerika itu benar-benar seperti dapat energi baru," ungkap Rian.
Rian kemudian menceritakan bagaimana dirinya dan para personel D'Masiv terasa seperti band baru karena harus mengurus kebutuhan panggung sendiri.
#D'Masiv #AmerikaSerikat #festivalmusikPestapora
Video Editor: Rahadyan Adi
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom