Mengenal Sosok Farel Prayoga, Bocah Viral asal Banyuwangi

2022-09-08 1

Siapa yang tidak mengenal sosok bocah viral asal Banyuwangi, Jawa Timur, Farel Prayoga?.

Memiliki talenta sebagai penyanyi cilik, nama Farel Prayoga kian melambung tinggi usai melantunkan lagu "Ojo Dibandingke", saat upacara HUT ke-77 RI di Istana Negara.

Perhatian masyarakat seakan terpukau dengan penampilan Farel yang berani menggoyang Istana Negara dengan menyanyikan lagu ciptaan Abah Lala. Lantas, siapakah Farel Prayoga? dan seperti apa kegiatan bocah berusia 12 tahun ini?.

Inilah rumah mungil milik pasangan suami istri Joko Sunyoto dan Siti Mujayah, orangtua Farel Prayoga. Rumah yang menjadi saksi kesuksesan Farel Prayoga berlokasi di Dusun Sumberejo, Desa Kepudungan, Banyuwangi.

Baca Selengkapnya di Celebrities.id