Jenazah Ayah Wagub Jatim Emil Dardak Dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata

2022-08-21 1,541

JAKARTA, KOMPAS.TV - Achmad Hermanto Dardak, ayah dari Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta Selatan, Minggu (21/08) pagi.

Jenazah almarhum Achmad Hermanto Dardak, sebelumnya dishalatkan di Masjid Assalam, Kementerian PUPR, dan tiba di lokasi Taman Makam Pahlawan, Kalibata, Jakarta Selatan, Pukul 08.30 WIB pagi.

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menjadi inspektur upacara penghormatan, dan pembacaan doa dipimpin, Imam Besar Masjid Istiqlal Jakarta, Nasaruddin Umar.

Baca Juga Kebakaran di Resor Putri Duyung Ancol, 60 Personel Damkar Diterjunkan untuk Padamkan Api di https://www.kompas.tv/article/321096/kebakaran-di-resor-putri-duyung-ancol-60-personel-damkar-diterjunkan-untuk-padamkan-api

_____

Jangan lewatkan live streaming kompas tv 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di indonesia. yuk, subscribe channel youtube kompas tv!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari kompas tv. sahabat kompas tv juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/321103/jenazah-ayah-wagub-jatim-emil-dardak-dimakamkan-di-taman-makam-pahlawan-kalibata

Free Traffic Exchange