MALUKU UTARA, KOMPAS.TV - Pembunuhan sadis terjadi di Kabupaten Kepulauan Sula, Maluku Utara.
Tiga korban tewas merupakan ibu dan anak, diduga dibunuh saat tengah terlelap di dalam rumah.
Jenazah korban dievakuasi dari rumah mereka di Desa Rawa, Kecamatan Mangoli Utara, pada Rabu (10/08) pagi.
Baca Juga [Full] Pengacara Bacakan Permintaan Maaf Ferdy Sambo pada Rekan Sejawat: Akui Skenario di https://www.kompas.tv/article/318075/full-pengacara-bacakan-permintaan-maaf-ferdy-sambo-pada-rekan-sejawat-akui-skenario
Pelaku diduga melukai korban dengan benda tajam.
Dari informasi warga setempat, polisi akhirnya melakukan olah TKP.
Hingga saat ini, motif pembunuhan ibu dan anak ini belum diketahui.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/318084/sadis-ibu-dan-2-anak-jadi-korban-pembunuhan-saat-tertidur-di-dalam-rumah