Disambut Meriah Ribuan Penggemar, Nacional Resmi Perkenalkan Luis Suarez

2022-08-01 124

Club Nacional resmi memperkenalkan Luis Suarez ke Publik. Ribuan fans menyambut meriah kepulangan el Pistolero ke klub pertama yang dibelanya sebelum berkarir di Eropa. Suarez hanya dikontrak jangka pendek selama 5 bulan oleh Nacional.

Pemain berusia 35 tahun itu pernah memperkuat tim muda Naciolnal pada 2001 hingga 2005. Periode pertamanya bersama Nacional, Suarez telah mencatatkan sebanyak 35 kali dengan mencetak 12 gol.

Penulis Naskah : Febry Rachadi
VE : Wahyu Marchisio