manfaat kulit bawang merah untuk tanaman yang luar biasa

2022-07-31 1

Ketika bawang merah dijadikan sebagai bumbu untuk masakan, kulit bawang merah biasanya selalu tersisihkan karena dianggap tak dibutuhkan. Namun, perlu diketahui bahwa kulit bawang merah mengandung zat-zat atau senyawa yang bermanfaat baik untuk tanaman. Meski begitu tipis, kulit bawang merah memiliki kandungan potasium atau kalium, magnesiun, fosfor, zat besi, hingga nitrogen walaupun minim yang di perlukan tanaman