TARI SUKU DAYAK KENYAH ASLI

2022-07-07 5

Tari Anyam Tali

Festival Budaya dayak : https://dai.ly/x8cavhv

Tari Dayak Unik dan penuh makna filosofis. Tari ini menggambarkan persatuan masyarakat dayak kenyah.

Tarian yang satu ini menggambarkan suku Dayak yang terdiri dari bermacam-macam sub suku. Namun, dengan adanya perbedaan ini mereka tetap saling bersahabat satu sama lain. Di atas simpul tali, terdapat patung burung Enggang yang disimbolkan sebagai seorang pemimpin



Free Traffic Exchange