Wajib Diketahui! Mahkamah Agung dan Mahkamah Konstitusi Punya Peran dan Fungsi yang Berbeda

2022-06-21 32

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hakim Yustisial Mahkamah Agung RI Octiawan Basri mengatakan, Mahkamah Agung dan Mahkamah Konstitusi memiliki perbedaan peran dan fungsi, yang perlu diketahui.

MA dan MK memiliki perbedaan dari sistem kepemimpinan, kewenangan, hingga perkara yang ditangani.

Baca Juga E-Bima dan e-Sadewa, Aplikasi Canggih yang Diciptakan Oleh Mahkamah Agung untuk Pengawasan di https://www.kompas.tv/article/300851/e-bima-dan-e-sadewa-aplikasi-canggih-yang-diciptakan-oleh-mahkamah-agung-untuk-pengawasan

Berbeda dengan Mahkamah Agung, Hakim Yustisial Mahkamah Agung Octiawan menyampaikan, bahwa Mahkamah Konstitusi tidak membawahi apapun dalam sistem ketatanegaraan.

Mahkamah Konstitusi dipimpin oleh satu orang ketua dan satu orang wakil dengan masa jabatan 3 tahun.

Octiawan menjelaskan perbedaan kewenangan antara Mahkamah Agung dengan Mahkamah Konstitusi.

Perbedaan antara MA dan MK terlihat pada perkara yang ditangani kedua lembaga.

Octiawan menambahkan, MA memiliki 60 orang hakim agung, sedangkan MK memiliki maksimal 9 orang hakim agung.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/301262/wajib-diketahui-mahkamah-agung-dan-mahkamah-konstitusi-punya-peran-dan-fungsi-yang-berbeda

Free Traffic Exchange