Detik-detik Truk Oleng Hantam Mobil, Petugas Polisi Nyaris jadi Korban!

2022-06-07 206

KABUPATEN BANDUNG, KOMPAS.TV - Sebuah truk dari arah Bandung menuju Garut, tiba-tiba oleng, lalu menghantam sebuah mobil.

Seorang anggota kepolisian yang sedang bertugas, nyaris menjadi korban.

Inilah visual CCTV yang merekam detik-detik sebuah truk yang tengah melaju, tiba-tiba saja oleng.

Baca Juga Detik-Detik Truk Padi Terguling di Jalur Nagreg di https://www.kompas.tv/article/296692/detik-detik-truk-padi-terguling-di-jalur-nagreg

Seorang polisi, bahkan nyaris tertimpa badan truk.

Truk diduga kehilangan kendali, saat melintas di turunan tajam Jalan Nagreg.

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/296772/detik-detik-truk-oleng-hantam-mobil-petugas-polisi-nyaris-jadi-korban