Dianggap Tidak Loyal, Gerindra Pecat Mantan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta M Taufik

2022-06-07 2

JAKARTA, KOMPAS.TV - Partai Gerindra resmi memecat mantan wakil ketua DPRD DKI Jakarta sekaligus Politisi Senior Gerindra, M Taufik, hari (07/06) ini.

Sebelumnya, M Taufik menyebut mundur sebagai anggota DPRD DKI setelah tak lagi menjabat sebagai wakil ketua DPRD DKI.

Baca Juga Kasus Pembunuhan Sejoli di Nagreg, Kolonel Dijatuhi Hukuman Penjara Seumur Hidup di https://www.kompas.tv/article/296576/kasus-pembunuhan-sejoli-di-nagreg-kolonel-dijatuhi-hukuman-penjara-seumur-hidup

Pemecatan ini setelah melalui sidang mahkamah partai, dan dianggap tindakan serta ucapan M Taufik tidak sejalan dengan ideologi partai.

Salah satu alasan pemecatan M Taufik, juga karena dianggap tidak loyal.

Pemecatan sekaligus mencabut kartu keanggotaan kader partai, dan segala tindakan serta perbuatannya tidak terkait partai.

Baca Juga Ridwan Kamil Jelaskan Soal Kondisi Sungai Aare: Sungainya Datang dari Salju Es yang Mencair di https://www.kompas.tv/article/296575/ridwan-kamil-jelaskan-soal-kondisi-sungai-aare-sungainya-datang-dari-salju-es-yang-mencair

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/296588/dianggap-tidak-loyal-gerindra-pecat-mantan-wakil-ketua-dprd-dki-jakarta-m-taufik