Ronaldo Luis Nazario berpesta di ruang ganti saat Real Valladolid promosi ke Liga Spanyol. Kepastian itu didapat usai menang 3-0 atas Huesca dan mengamankan tiket promosi otomatis.
Ronaldo pun tampak tersenyum bahagia dalam perayaan keliling kota. Legenda timnas Brasil itu membeli Valladolid pada 2018 dan mengembalikan tim ke kasta teratas empat musim berselang.
Penulis : Andika Gesta
VE : Wahyu Marchisio