Terancam, Presenter Ini Terpaksa Ikuti Aturan Taliban

2022-05-23 201

VIVA – Otoritas Taliban di Afghanistan menjalankan peraturan baru untuk semua perempuan menutupi wajah saat di depan umum. Termasuk pula presenter wanita saat melakukan siaran yang seharusnya sudah berlaku pada Sabtu, 21 Mei 2022. Namun, mereka sempat menentang.