Fakta-fakta Kecelakaan Maut Bus Peziarah di Ciamis

2022-05-23 8,587

Fakta-fakta Kecelakaan Maut Bus Peziarah di Ciamis

Kecelakaan maut di Ciamis yang melibatkan bus pariwisata PO Pandawa menelan korban empat orang meninggal dunia dan beberapa orang lainnya mengalami luka-luka.

Kecelakaan bus yang angkut rombongan peziarah Banten di Ciamis diduga terjadi akibat rem blong. Hal tersebut diungkapkan Kapolres Ciamis AKBP Tony Prasetyo Yudhangkoro, Minggu (23/5/2022).

Tony mengatakan, berdasarkan hasil olah tempat kejadian perkara menyimpulkan dugaan sementara kecelakaan lalu lintas yang menyebabkan korban jiwa di Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, akibat rem blong sehingga lajunya tidak terkendali.

"Untuk sementara, dugaan awal karena rem blong, namun nanti akan kami lengkapi dengan saksi lain dan bukti di TKP," kata Tony di lokasi kecelakaan maut di Jalan Raya Payungsari, Dusun Pari, Desa Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Ciamis, Minggu.

Adapun berikut rangkuman fakta-fakta lain terkait kecelakaan bus peziarah:


Link Terkait:
https://www.suara.com/news/2022/05/22/134536/4-fakta-kecelakaan-maut-bus-pariwisata-di-ciamis-tabrak-rumah-saat-bawa-rombongan-peziarah?page=1


#BusPeziarahCiamis #KecelakaanMautBusPeziarah



Video Editor: Rahadyan Adi
====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom