Senja di Pelabuhan Merak yang Indah Membuat Calon Penumpang Kapal Betah

2022-05-08 9

Suasana sore hari di Pelabuhan Merak cukup indah dengan pemandangan yang elok. Hembusan angin dan deburan suara ombak membuat calon penumpang kapal memilih menunggu di luar mobil.