Fakta-fakta Elon Musk Beli Twitter Rp 635 Triliun
Keinginan CEO Tesla, Elon Musk untuk membeli saham Twitter akhirnya kesampaian. Ia membeli saham sosial media bergambar logo burung biru tersebut seharga 44 miliar dollar AS, atau sekitar Rp634 triliun.
Niatnya untuk membeli saham Twitter tersebut dibuktikan dengan pengajuan penawaran melalui Komisi Sekuritas dan Bursa AS (SEC). Musk mengajukan penawaran harga per lembar saham 54,20 dollar AS atau sekitar Rp750.000
"Dewan Twitter melakukan proses yang bijaksana dan komprehensif untuk menilai pengajuan Elon Musk yang berfokus pada nilai, kepastian, dan pembiayaan," ujar Dewan Twitter, Bret Taylor.
“Transaksi yang diajukan akan memberikan premi tunai yang substansial. Kami percaya bahwa ini adalah jalan terbaik ke depan bagi pemegang saham Twitter," tambahnya.
Apa saja fakta-fakta dibalik pembelian saham Twitter oleh Elon Musk? Berikut ulasannya.
#ElonMusk #Twitter ElonMuskBeliTwitter
Link Terkait:
https://www.suara.com/tekno/2022/04/26/122134/5-fakta-elon-musk-beli-twitter-rp-635-triliun-jamin-kebebasan-bersuara
Video Editor: Heriyanto
====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom