Mahasiswa Rantau Wajib Tahu, Tips Memilih Kost
2022-04-05
72
Pergi merantau untuk berkuliah di luar kota tentu membutuhkan kamar kost untuk tinggal. Tetapi, memilihnya tidak boleh sembarangan. Ketahui beberapa tips ini:
- Cari lokasi yang strategis dekat dengan kampus agar hemat waktu
- Pilih kost dengan biaya relatif murah
- Meski murah, pastikan lingkungan kost aman, nyaman dan layak tinggal
- Cek kelengkapan fasilitas kost
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
Sumber Foto: Freepik
(IND)
Mahasiswa Rantau Wajib Tahu, Tips Memilih Kost