Kaca KRL Tanah Abang-Rangkasbitung Bolong Usai Ditembak Orang Misterius, Polisi: Dugaan Senapan Angin

2022-03-31 4,259

Kereta Rel Listrik atau KRL relasi Tanah Abang-Rangkasbitung diduga ditembak hingga menyebabkan kaca pecah. Peristiwa ini terekam kamera hingga foto-fotonya viral di media sosial.

Foto tersebut salah satunya diunggah oleh akun Facebook KRL-Mania. Dalam unggahannya terlihat kaca KRL bolong akibat tertembak.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan menyebut peristiwa ini terjadi pada Rabu (30/3) kemarin malam. Dari hasil penyelidikan awal diduga pelaku menggunakan senapan angin. Lihat selengkapnya di video.

#KRL #SenapanAngin

Artikel terkait:
https://www.suara.com/news/2022/03/31/123624/kaca-krl-tanah-abang-rangkasbitung-bolong-usai-ditembak-orang-misterius-polisi-dugaan-senapan-angin

Video Editor: Praba
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Free Traffic Exchange