MotoGP Mandalika 2022, Miguel Oliveira Jadi Juara Hingga Marc Marquez Batal Balapan

2022-03-20 2

Pebalap Red Bull KTM, Miguel Oliveira, sukses menjadi pemenang balapan MotoGP Mandalika atau MotoGP Indonesia 2022. Oliveira menjadi yang tercepat dalam 20 lap dengan catatan waktu 33 menit 27,223 detik. Jumlah lap dipangkas karena race ditunda akibat hujan deras.



Selain itu, pembalap Repsol Honda pengoleksi delapan gelar juara dunia, Marc Marquez, terpaksa meninggalkan Pertamina Mandalika International Street Circuit tanpa membawa poin lantaran Marquez tidak bisa mengikuti balapan MotoGP Mandalika 2022 karena mengalami cedera kepala.



Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.

MotoGP Mandalika 2022, Miguel Oliveira Jadi Juara Hingga Marc Marquez Batal Balapan

Free Traffic Exchange