Tips Aman Saat Gempa Bumi, Salah Satunya Berhitung Sampai 60

2022-03-16 1

Gempa Magnitudo (M) 5,5 terasa di Sukabumi, Jawa Barat. Menurut Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika, Gempa ini tidak berpotensi tsunami. Lantas, apa yang perlu dilakukan saat gempa? Ketahui beberapa hal ini:


  1. Tetap di dalam ruangan sampai guncangan berhenti

  2. Jangan gunakan lift saat gempa terjadi

  3. Jika berada di luar ruangan, cari area terbuka yang jauh dari gedung, pohon atau tiang listrik

  4. Hentikan kendaraan jika sedang mengemudi

  5. Setelah gempa usai, hitung sampai 60 sebagai antisipasi gempa susulan

  6. Segera menuju tempat lebih tinggi jika ada ancaman tsunami




Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@,edcom.id



Sumber Foto: Freepik

(Indah Sugiarahma)
Tips Aman Saat Gempa Bumi, Salah Satunya Berhitung Sampai 60