Polisi Pemerkosa Anak, AKBP Mustari Lapor Balik Orang Tua Korban dengan Tuduhan Pemerasan!

2022-03-14 355

SULAWESI SELATAN, KOMPAS.TV - AKBP Mustari, perwira polisi yang jadi tersangka pemerkosa remaja putri di Sulawesi Selatan telah dipecat secara tidak hormat.

Tapi ia justru melaporkan balik orang tua korban dengan tuduhan pemerasan.

Perwira polisi tersangka kasus pemerkosaan di Sulawesi Selatan, AKBP Mustari tak tinggal diam setelah dihukum pecat secara tidak hormat dalam sidang etik propam Polda Sulsel pada Jumat (11/3) lalu.

Atas tuduhan pemerasan, tersangka kini melaporkan balik orang tua remaja yang diduga menjadi korban pemerkosaan yang ia lakukan berkali-kali.

Sementara itu, Polda Sulsel menyatakan belum menerima pengajuan memori banding dari tersangka atas sanksi pemberhentian secara tidak hormat dari Sidang Etik Propam.

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/270338/polisi-pemerkosa-anak-akbp-mustari-lapor-balik-orang-tua-korban-dengan-tuduhan-pemerasan

Free Traffic Exchange