Dari Gucci Jadi Guggi, Viral Toko yang Jual Tas Branded Versi KW Ini Sukses Bikin Ngakak

2022-03-01 5,265

Bagi beberapa wanita, memiliki tas mewah atau tas branded tentu menjadi impian tersendiri. Namun, harga tas branded bisa mencapai jutaan rupiah.

Akibatnya, tidak sedikit yang menciptakan versi tiruan dari tas-tas branded dan mahal tersebut. Namun, versi tiruan tas KW yang ada sering mengundang tawa.

link terkait:
https://www.dewiku.com/fashion/2022/02/26/184622/dari-gucci-jadi-guggi-viral-toko-yang-jual-tas-branded-versi-kw-ini-sukses-bikin-ngakak