kali ini kami akan berbagi resep cara praktis memasak gulai ikan salai atau ikan asap yang super lezatt.
Bahan :
• 2 ekor ikan salai / ikan asap gabus (optional)
• Santan 400 ml
• Cabe merah sesuai selera
• Cabe rawit sesuai selera
• 4 siung Bawang putih
• 4 siung Bawang merah
• lengkuas secukupnya
• seujung jari jahe
• 1/2 sdm garam
• 1 sdm gula
• penyedap rasa secukupnya
• 2 lbr daun salam
Cara membuat :
1. potong dan bersihkan ikan salai dengan air bersih
2. haluskan semua bumbu kecuali gula, daun salam dan penyedap rasa
3. panaskan minyak secukupnya, lalu tumis bumbu halus hingga wangi dan matang
4. tambahkan sedikit santan, aduk rata
5. masukkan ikan salai kemudian bolak balik agar bumbu meresap
6. agar daging ikan menjadi lembut dan meresap tutup wajan beberapa saat.
7. buka kembali dan tambahkan 2 lembar daun salam
8. tambahkan sisa santan agar ikan memiliki kuah
9. tambahkan irisan kacang panjang sebagai pelengkap (optional)
10. koreksi rasa. dan siap disajikan.
Jangan lupa FOLLOW untuk mensupport Tiyanapedia agar terus berkembang.
instagram :
https://www.instagram.com/tiyanapedia
cara membuat gulai salai, resep gulai salai praktis, resep gulai salai super lezat, cara membuat gulai salai gabus, cara membuat gulai ikan asap praktis, cara membuat mangut ikan asap, resep mangut ikan asap gabus, resep gulai ikan asap, memasak ikan asap gabus praktis, mengolah ikan salai gabus lezat, cara mudah memasak ikan salai gabus, cara sederhana memasak gulai ikan salai, cara praktis memasak mangut ikan salai gabus, cara sederhana membuat gulai ikan salai, cara simpel membuat gulai mangut ikan,
#gulaiikansalai #ikansalai #mangutikansalai