Aksi Demonstrasi Protes Invasi Ukraina, Ribuan Warga Rusia Ditangkap

2022-02-25 4,394

Sejumlah warga turun ke jalan di beberapa kota di Rusia untuk menggelar demonstrasi agar Kremlin menghentikan perang di Ukraina.

Mereka memprotes keputusan Presiden Valdimir Putin yang memerintahkan untuk menginvasi Ukraina. Mengutip akun Twitter @ASLuhn, Jumat (25/2/2022), sejumlah demonstran membawa serta banner beruliskan "No to war in Ukraine".

Dalam video yang dibagikan, tampak sejumlah petugas keamanan Rusia menahan para demonstran. Selengkapnya, tonton dalam video ini.

#InvasiUkraina #Rusia #Demonstrasi

Video Editor: Adam Cannavaro
==================================



Homepage: https://www.suara.com

Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom

Instagram: https://www.instagram.com/suaradotcom

Twitter: https://twitter.com/suaradotcom