Tumbuhan Ini Ternyata Punya Peran Penting dalam Kehidupan Manusia

2022-02-20 1

Alga melakukan proses seperti tumbuhan lain lewat fotosintesa, jadi mereka menyerap karbon dioksida dan mengubahnya dengan bantuan sinar matahari.

Alga digunakan untuk menyerap CO2 diseluruh dunia. Alga mengandung bio plastik, sehingga dapat menggantikan bahan untuk membuat plastik.

Siapa sangka, alga ternyata punya banyak kegunaan. Selain jadi sumber makanan, tahukah kamu kalau alga juga digunakan dalam pasta gigi, kosmetika dan obat-obatan hingga bahan bioplastik dan pakan ternak. (DW Indonesia)

Free Traffic Exchange