Ikut Tren Lip Sync Lagu Celine Dion, Jennifer Bachdim Kompak Bareng Keluarga
2022-02-10
30
Kompak, ikuti tren lip sync lagu It's All Coming Back To Me Now milik Celine Dion.Yang tengah viral diseluruh dunia, ternyata dilakukan juga oleh keluarga Irfan Bachdim.